Online Workshop Performance Booster 18 Maret 2025 store
Online Workshop Performance Booster 18 Maret 2025
Di kelas ini, kita akan belajar membuat KPI berdasarkan strategi dan job description disertai dengan latihan untuk mempertajam pemahaman. Selain itu kita akan belajar tentang cara menentukan bonus & kenaikan gaji berdasarkan nilai KPI.
Yang Anda Dapatkan:
Template excel untuk membuat Strategi & KPI
Template excel untuk menentukan Bonus & Kenaikkan Gaji
Rekaman yang dapat diakses selamanya
E-Certificate
Bonus E-Book KPI
Berbagai FREE CLASS khusus komunitas F Project
RINCIAN PESANAN:
-
-
E-COURSE KPI UNTUK KARYAWAN
Diskon
Kode Unik
Total
-
GUNAKAN KODE KUPON:
This coupon does not exist.
Data Penerima:
Metode Pembayaran:
TRAKTIR TIM ANDA E-COURSE MEMBUAT KPI!!
E-Course berisi 13 chapter video pembelajaran khusus membahas KPI. Cocok untuk staff Non-HR (entry level).
Febriany - HRD - IT Technology Industry
Febriany - HRD - IT Technology Industry
Pemateri menyampaikan hal dengan sangat jelas, materinya berbobot dan tidak banyak pendahuluan yg kurang berarti (seperti pernah train si a si b dll), studi kasusnya jelas. All in all sangat worth it
Denny - HRD - Health Care Industry
Denny - HRD - Health Care Industry
Dulu pernah ikut webinar begini di tempat lain, lebih mahal dan hasilnya lebih membingungkan di kak sam simple dan lebih mudah mengerti, plus harga terjangkau, BRAVO
Mirza - Business Owner - Fashion Industry
Mirza - Business Owner - Fashion Industry
Dalam menjelaskan, Coach Sam sangat antusias dan empati, beliau tidak terburu-buru dan bahasa komunikasi yang digunakan juga cukup sederhana sehingga memudahkan dalam memahami penyampaian materi. So Far is Good. Rate 5 Star of 5 Star.
Christina Halim
Christina Halim
Sangat membantu dan jelas sekali tidak bertele-tele seperti workshop lain yang pernah saya ikuti. Walaupun hanya 3 jam tapi cukup jelas keseluruhan.